Babinsa bersama Hansip Pantau Pelaksanaan Kampanye Cakades secara Terbuka.

 


[Lampung Utara, Sinar Ogan].

Babinsa Koramil 412-09/Abung Selatan Serka Deni Ariyanto bersama Bhabinkamtibmas Pantau Pelaksanaan Kegiatan Kampanye Pilkades Tahun 2021.

Bertempat dikediaman Bapak Sarimun Nomor Urut 2 Dusun Karang Tengah Desa Sinar Ogan Kec. Abung Selatan Kab. Lampung Utara. Sabtu, 27/11/2021.

Hadir dalam kegiatan tersebut Aiptu Yulius, Bripka Hendri, Babinsa Serka Deni Ariyanto, Seluruh Linmas/Hansip Desa Sinar Ogan dan Masyarakat kurang lebih 100 orang.

Susunan acara Pembukaan, menyanyikan lagu indonesia raya, Visi dan Misi, Ceramah, Doa dan Penutup.

Secara garis besar Visi dan Misi yang dibeberkan oleh Cakades Yang pertama Relijius menciptakan Budaya Ramah yang Kedua menciptakan rasa Persatuan dan Kesatuan tidak membedakan Agama, Suku maupun Ras.

"Babinsa yang hadir pada kesempatan tersebut berharap," Dengan Pelaksanaan Kampanye Cakades tahun ini, agar Cakades Mentaati peraturan Pilkades yang telah ditetapkan melalui Perbub No. 44 tahun 2021. Dengan menyesuaikan Pentahapan² yang berpaku dimasa Pandemi Covid-19,"Harap Babinsa,"#(Frl).

TEMUKINI.COM

Sungai Penuh, Kerinci-Jambi, Indonesia Seluruh layanan yang diberikan mengikuti aturan yang berlaku dan ditetapkan oleh admin pengelola tidak bertanggung-jawab atas tidak tersampaikannya data/informasi yang disampaikan oleh pembaca melalui berbagai jenis saluran komunikasi (e-mail, sms, WA, online form) dll karena faktor kesalahan teknis yang tidak diduga-duga sebelumnya, Berita tersebar diberbagai daerah wilayah Indonesia/pun luar negeri by.faril

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama