Sambut Tahun Baru 2022 Babinsa Sertu Liswanto Ajak Warga Gunung Sari Bergotong Royong.

 


[Lampung Utara, Abung Semuli].

Dalam rangka Jum'at Bersih dan Menyambut Tahun Baru Masehi 2022 Babinsa Koramil 412-11/Abung Semuli Bersama Warga Masyarakat melaksanakan Pembersihan Jalan Penghubung antara Desa Gunung Sari dengan Desa Papan Asri. Kec. Abung Semuli Kab. Lampung Utara, Jum'at, 31/12/2021.


Babinsa yang menjadi Motivator dalam kegiatan didesa seperti yang dilakukan oleh Sertu Liswanto Anggota Babinsa Koramil 412-11/Absem bersama warga sekaligus memberikan dan Memotivasi Warga Melaksanakan Gotong Royong dalam rangka membersihkan Lingkungan Jalan, dalam rangka Jum'at Bersih dan menyambut tahun Baru Masehi 2022 dengan Cara bergotong royong bersama membersihkan Jalan Penghubung diantara Dua Desa setempat.


"Sertu Liswanto menegaskan," Tujuan dari Gotong royong di samping bersih - bersih Desa juga meningkatkan Rasa kebersaaan rasa saling bantu di masyarakat dimana Musim Pandemi seperti sekarang ini, kita harus bangkitkan semangat Juang Jiwa Kegotong Royongan Untuk mewujudkan Terciptanya Kebersihan Jalan dan Lingkungan Sekitar," tutur Babinsa,".


Oleh karna itu pada kegiatan goyong royong ini selain lingkungan bersih juga bertujuan agar warga masyarakat dapat kembali kepada jiwa kegotong royongannya di tengah tengah Himpitan beban Ekonomi yang kian Berat.


Pada kesempatan tersebut Babinsa sembari gotong royong, Juga menyampaikan Himbauan agar senantiasa menjaga Persatuan dan Kesatuan pada tingkat paling bawah yaitu tingkat dusun/desa dengan cara saling Bantu membantu dan bahu membahu satu dengan yang lainya, salah satunya dengan Cara Gotong Royong."Tuturnya."


Hadir dalam kegiatan Gotong Royong tersebut Aparatur Desa Gunung Sari, Warga dan Satpam PT. Humas.#(Frl).

TEMUKINI.COM

Sungai Penuh, Kerinci-Jambi, Indonesia Seluruh layanan yang diberikan mengikuti aturan yang berlaku dan ditetapkan oleh admin pengelola tidak bertanggung-jawab atas tidak tersampaikannya data/informasi yang disampaikan oleh pembaca melalui berbagai jenis saluran komunikasi (e-mail, sms, WA, online form) dll karena faktor kesalahan teknis yang tidak diduga-duga sebelumnya, Berita tersebar diberbagai daerah wilayah Indonesia/pun luar negeri by.faril

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama